Yenny Cristiani, 2015/BC/4063 (2018) PERAN FLOOR DIRECTOR DALAM PROGRAM KILAU DMD STUDI PRAKTEK KERJA DI MNCTV JAKARTA. Diploma thesis, SEKOLAH TINGGI ILMU KOMUNIKASI YOGYAKARTA.
|
Text
5.pdf Download (899kB) | Preview |
|
|
Text
0-2.pdf Download (13MB) | Preview |
Abstract
Dunia pertelevisian semakin hari semakin maju. Majunya pertelevisian Indonesia dapat dilihat dari perkembangan dalam kurun waktu beberapa tahun ini. Rumusan masalah dalam penelitian ini adalah bagaimana peran floor director dalam program Kilau DMD di MNCTV. Dalam penulisan ini penulis menggunakan metode penelitian kualitatif dimana penulis terjun kelapangan secara langsung. Teknik pengumpulan data yang digunakan dalam penulisan ini yaitu wawancara, observasi partisipan langsung dan studi pustaka. Kesimpulan dari penelitian ini floor director adalah tangan kanan dari PD (program director) yang memiliki wewenang untuk mengatur serta mengarahkan seluruh kerabat kerja yang bertugas. Floor director juga harus memahami rundown dan benar-benar memperhatikan masalah ketepatan waktu agar acara dapat berjalan dengan tepat dan sesuai dengan urutan rundown. Kata kunci : Floor Director, MNCTV, Kilau DMD
Item Type: | Thesis (Diploma) |
---|---|
Subjects: | Floor Director Program Televisi |
Divisions: | Broadcasting R-TV |
Depositing User: | Mrs Lu'lu' Atuzzahroh |
Date Deposited: | 17 Sep 2020 07:14 |
Last Modified: | 17 Sep 2020 07:14 |
URI: | http://repository.stikomyogyakarta.ac.id/id/eprint/162 |
Actions (login required)
View Item |