Alif Akbar Harenza, 2018/BCF/5355 (2023) Peran Sutradara Dalam Film Fiksi “Unbroken”. Diploma thesis, Sekolah Tinggi Ilmu Komunikasi Yogyakarta.
Text
Laporan TA Alif Akbar.pdf Download (7MB) |
Abstract
Karya Film Tugas Akhir berjudul “Unbroken” merupakan sebuah karya audio visual yang menceritakan sebuah perjalanan seorang karekter bernama Jodi, Jodi berprofesi sebagai petarung jalanan untuk bertahan hidup di kota besar dan menanggung beban istri yang akan melahirkan. Banyak sekali tekanan yang dihadapi Jodi hingga mengambil sebuah keputusan yang pahit demi sebuah uang dan kehidupan yang layak kelak ketika anaknya lahir dan mewariskan darah petarung kedalam diri anaknya. Sutradara membangun segala karakter dan dramaturgi didalam film ini agar menjadi sebuah adegan yang dramatis dan sesuai alur yang diinginkan. Sutradara memperhatikan segala aspek dalam film ini mulai dari karakter tiap pemain, komposisi gambar, setting artistik, dan juga pencahayaan agar semua elemen bisa menjadi satu kesatuan. Dari semua perancangan dan tahapan-tahapan pada produksi dan evaluasi sutradara diharapkan dapat menghasilkan sebuah karya yang memliki nilai estetis yang tinggi dan dapat menghantarkan pesan moral kepada para pecinta seni.
Item Type: | Thesis (Diploma) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Film Pendek, Sutradara, Peran, Unbroken |
Subjects: | Sutradara Film Pendek |
Divisions: | Broadcasting Film |
Depositing User: | Mrs Lu'lu' Atuzzahroh |
Date Deposited: | 11 Dec 2023 03:06 |
Last Modified: | 11 Dec 2023 03:06 |
URI: | http://repository.stikomyogyakarta.ac.id/id/eprint/408 |
Actions (login required)
View Item |