Qorri Uyuni, K19055404 (2023) Tantangan Pengelola Harian Jogja Dalam Mempertahankan Eksistensinya Selama Masa Pandemi Covid-19 Di Daerah Istimewa Yogyakarta. Other thesis, Sekolah Tinggi Ilmu Komunikasi Yogyakarta.
Text
Qori Uyuni IKOM.pdf Download (957kB) |
Abstract
Penelitian ini dilatarbelakangi oleh fenomena pandemi COVID-19 yang membuat banyak perubahan sosial maupun ekonomi. Pandemi COVID-19 membawa pengaruh untuk perusahaan media cetak. Rumusan masalah penelitian ini adalah bagaimana tantangan pengelola Harian Jogja dalam mempertahankan eksistensinya selama masa pandemi COVID-19 di D. I Yogyakarta? Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui tantangan pengelola Harian Jogja dalam mempertahankan eksistensinya selama masa pandemi COVID-19 di Daerah Istimewa Yogyakarta. Metode penelitian yang digunakan adalah deskriptif kualitatif. Teknik pengumpulan data menggunakan observasi, wawancara dan dokumentasi. Tantangan pengelola Harian Jogja selama masa pandemi yaitu perubahan pola liputan karena sosial distancing dan melakukan liputan daring. Langkah wartawan saat situasi lockdown dalam mendapatkan berita. Kualitas berita selama pandemi mengalami penurunan dikarenakan kurang efektif saat melakukan rapat online. Inovasi baru hadir untuk menjaga eksistensinya selama pandemi seperti Talkshow dan Podcast, memudahkan narasumber untuk memberikan informasi, koran versi digital, menyesuaikan kebiasaan masyarakat zaman sekarang. Platform digital, mengikuti perkembangan era digital.
Item Type: | Thesis (Other) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | tantangan, media cetak, eksistensi, pandemi COVID-19 |
Subjects: | Media Cetak |
Divisions: | S1 Ilmu Komunikasi |
Depositing User: | Mrs Lu'lu' Atuzzahroh |
Date Deposited: | 30 Aug 2024 07:16 |
Last Modified: | 30 Aug 2024 07:16 |
URI: | http://repository.stikomyogyakarta.ac.id/id/eprint/445 |
Actions (login required)
View Item |