PERAN KAMERAMEN DALAM PENGAMBILAN GAMBAR OFFROAD DI INDONESA 4WDTV STUDI PRAKTEK LAPANGAN DI INDONESIA 4WDTV

Akhmad Bayu Wibowo Karyono, 2015/BC/4024 (2018) PERAN KAMERAMEN DALAM PENGAMBILAN GAMBAR OFFROAD DI INDONESA 4WDTV STUDI PRAKTEK LAPANGAN DI INDONESIA 4WDTV. Diploma thesis, SEKOLAH TINGGI ILMU KOMUNIKASI YOGYAKARTA.

[img]
Preview
Text
0-2.pdf

Download (1MB) | Preview
[img]
Preview
Text
5.pdf

Download (945kB) | Preview

Abstract

Media berbasis internet saat ini kian bertambah, dengan kemudahan internet orang dapat mengakses berbagai informai didalamnya baik informasi berupa artikel gambar maupun video. Metode streaming dapat menjangkau area yang sangat luas ditambah pola hidup masyarakat yang sangat kental dengan smartphone yang dapat mengakses berita dari berbagai sumber hanya dengan satu alat yang cukup kecil. Rumusan masalah dalam laporan ini adalah bagaimana peran kameramen dalam liputan offroad di Indonesia 4WDTV. Dalam laporan ini penulis melakukan penelitian dengan cara turun langsung kelapangan sebagai seorang kameramen yang melakukan pengumpulan data dengan cara praktik langsung, wawancara, observasi juga kajian pustaka. Kameramen selalu terlibat dalam berbagai tahapan produksi baik dari praproduksi, produksi hingga paskaproduksi. kameramen dalam tahapan produksi melakukan pengambilan gambar dengan kamera mirroles, kamera ini dapat digunakan sebagai sarana fotografi dan juga keperluan videografi, jadi peran seorang kameramen dalam liputan offroad di Indonesia 4WDTV sangatlah penting karena pengambilan gambar yang dilakukan berbeda dengan produksi lainnya. Kata kunci : streaming,Indonesia 4WDTV, kameramen, produksi, mirroles.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: Gambar Offroad
Kameraman
Divisions: Broadcasting R-TV
Depositing User: Mrs Lu'lu' Atuzzahroh
Date Deposited: 04 Sep 2020 04:01
Last Modified: 04 Sep 2020 04:01
URI: http://repository.stikomyogyakarta.ac.id/id/eprint/111

Actions (login required)

View Item View Item