Sudaru Murti, - (2013) Penguat jejaring Sosial dalam Modal Sosial dan Kearifan Lokal di Kawasan Masyarakat Pesisir. Prosiding Konferensi Nasional Sosiologi II, Makasar, 12-14 November 2013: Masyarakat Maritim Indonesia: Kendala, Peluang dan Tantangan Perkembangan. pp. 433-448. ISSN 433-448
|
Text
Prosiding Konferensi Nasional Sosiologi II, Makasar, 12-14 November 2013.pdf Download (8MB) | Preview |
Abstract
Pelaksanaan program pembangunan di Indonesia, khususnya kawasan pesisir belum terlaksana secara maksimal. Mengingat potensi pesisir baik sumberdaya alam maupun jasa-jasa lingkungan yang dapat memberikan kemakmuran dan kesejahteraaan, jika dapat diberdayakan seperti kekayaan potensi dan sumberdaya manusianya. Pasti bertujuan untuk mensejahterakan dan memakmurkan masyarakat. Seiring dengan berlangsungnya perubahan lingkungan pesisir dan kelautan maupun perubahan sosial masyarakat pesisir, perlu dilakukan kajian struktur sosial untuk memperoleh penguatan jejaringan social dalam kehidupan sosialnya. Sinerginitas perubahan memiliki bermacam social yang berhubungan dengan kemiskinan, kesejangan social dan konflik social yang meliputi segregasi budaya, tata lingkungan, dan tata kelola yang baru. Oleh karena itu kajian struktur sosial di lokasi kawasan masyarakat pesisir, diharapkan dapat diketahui sejauhmnana modal sosial yang dapat mendorong munculnya berbagai kearifan lokal Dinamika jejaring social di masyarakat pesisir baik karena berbagai nilai dan kontak sosial, mendorong kesadaran individu maupun kelompok untuk memperkuat solidaritas di masyarakat pesisir dan partisipasinya perlu dilakukan pembenahan berbagai sarana prasarana khususnya teknologi social segera tercapai. Penguatan kelembagaan dan penguatan pemberdayaan, diharapkan ke depan pelaksanaan pembangunan di kehidupan masyarakat pesisir ada percepatan hasil yang maksimal
Item Type: | Article |
---|---|
Subjects: | Ilmu sosial |
Divisions: | S1 Ilmu Komunikasi |
Depositing User: | Mrs Lu'lu' Atuzzahroh |
Date Deposited: | 19 May 2021 07:23 |
Last Modified: | 09 Apr 2023 22:13 |
URI: | http://repository.stikomyogyakarta.ac.id/id/eprint/265 |
Actions (login required)
View Item |